Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) dan Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) memberikan beasiswa program S2 bagi mahasiswa berprestasi. Beasiswa Prestasi Talenta ini merupakan program baru dari perluasan program beasiswa LPDP pada tahun 2021. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim mengatakan beasiswa S2 bagi mahasiswa berprestasi ini untuk perguruan dalam negeri …
Baca Selanjutnya »